Buku Ajar Program Linier

Authors

Gayus Simarmata
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar
cover

Categories

Synopsis

Buku Program Linier membahas konsep, prinsip, dan metode penyelesaian masalah optimasi yang bertujuan untuk memaksimumkan atau meminimumkan suatu fungsi tujuan dengan sejumlah batasan atau  kendala linear. Materi diawali dengan pengertian, bentuk umum, dan sejarah singkat program linier.  Selanjutnya, buku ini menguraikan pemodelan program linier yang meliputi perumusan fungsi tujuan, variabel keputusan, serta sistem batasan atau kendala,  kemudian menguraikan metode penyelesaian program linier, seperti metode grafik untuk kasus dua variabel, metode simpleks (maksimum dan minimum), simpleks dua tahap, dan konsep dualitas. Buku ini juga menguraikan pembahasan masalah penugasan dan masalah transportasi.

Setiap topik disajikan secara sistematis dengan contoh soal, langkah penyelesaian yang terperinci, serta latihan untuk memperkuat pemahaman pembaca. Buku ini ditujukan bagi mahasiswa yang ingin memahami dasar hingga penerapan program linier sebagai alat pengambilan keputusan yang efektif dan rasional dalam menghadapi permasalahan optimasi nyata.

Keywords:

Matematika
Beli buku ini di Bornov Store

Published

December 19, 2025
Scrollspy Example